Politik, Politisi dan Janji Palsunya
Hal yang sering di multitafsirkan oleh beberapa oknum cerdas didalam dunia politik, pesta demokrasi dariĀ tahun ketahun yang semakin menarik bahkan lebih menjanjikan, keren bukan? Tapi sekeren-kerennya pesta politik tersebut, mengharuskan para aktor untuk menanggung beban dalam memerankan visi dan tujuan mereka. Politisi: Tujuan dan Hadiah Dalam menjelaskan visi dan tujuan, bukan hanya menyampaikan pesan…