Investasi? Yuk Pahami 5 Tips Memulai Investasi
Ketika berinvestasi, sebaiknya anda tak hanya siap menerima keuntungan dari investasi saja, tapi juga harus paham dan siap dengan risiko. Risiko investasi akan selalu ada di dalam setiap produk pilihan investasi. Namun jangan khawatir, risiko investasi bisa diminimalisir dengan cara menerapkan strategi investasi yang tepat. Lalu apa saja yang perlu dilakukan agar bisa menikmati…